Headlines
Published On:Kamis, 05 Januari 2012
Posted by Unknown

Prosesi Baralek Gadang di Anjungan Sumbar TMII


Dalam rangka melestarikan budaya dan membina apresiasi adat istiadat Minangkabau dikalangan masyarakat Sumatera Barat , Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Sumatera Barat tahun 2011 ini menggelar “Prosesi Baralek Gadang “ di Anjungan TMII Jakarta , Minggu (22/5/2011) dengan menampilkan Tim Kesenian dari Sanggar Langkisau Painan.
Paket seni yang akan ditampilkan sebagai bagian dari prosesi Baralek Gadang adalah Upacara Malam Bainai, Manjapuik Marapulai dan Badampiang (Maanta Marapulai).
Badampiang adalah akronim dari kata ayo hampir sampai  (hampir adalah ampiang) kata ampiang menjadi bagian dari sorak sorai rombongan pengantar marapulai tadi (ampiang sampai ke rumah anak daro). Pada acara ini marapulai diantar oleh rombongan dengan membawa mahar, bahan-bahan serta symbol-simbol yang melambangkan kewajibannya dalam kehidupan baru yang akan ditempuh. Rombongan juga diiringi dengan bunyi-bunyian pupuik talempong diselingi pantun-pantun nasehat dan jenaka. Setiap selesai satu atau dua pantun  diselingi pula sorak sorai yang berbunyi “Ayo Dampiang” (hampir sampai) oleh semua rombongan. Sampai rombongan tiba di rumah anak daro, setelah sambah manyambah lalu dilaksanakan acara puncak Baralek Gadang.
Diharapkan event budaya ini akan memacu peningkatan jumlah kunjungan wisatawan dan menjadi event budaya unggulan untuk meningkatkan promosi pariwisata Sumatera Barat.



Sumbr   :    http://www.minangkabautourism.info/

MusicPlaylist
Music Playlist at MixPod.com

Klik Bintang Untuk Voting Anda
Rating: 4.5
Description: Prosesi Baralek Gadang di Anjungan Sumbar TMII
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Prosesi Baralek Gadang di Anjungan Sumbar TMII


About the Author

Posted by Unknown on Kamis, Januari 05, 2012. Filed under , , , . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0. Feel free to leave a response

By Unknown on Kamis, Januari 05, 2012. Filed under , , , . Follow any responses to the RSS 2.0. Leave a response

0 comments for "Prosesi Baralek Gadang di Anjungan Sumbar TMII"

Posting Komentar
Latest Posts :

Hotel

Kuliner

Wisata

Artikel Lainnya » » More on this category » Artikel Lainnya » »

Musik

Tari

Ukiran

Artikel Lainnya » » Artikel Lainnya » » Artikel Lainnya » »

Top Post

Coment

Adat

Artikel Lainnya»

Budaya

Artikel Lainnya »

Sejarah

Artikel Lainnya »

Tradisi

Artikel Lainnya »

Di Likee "Yaaa.." Kalau Postingan Di sini Sangat Bermanfaat Dan Membantu bagi Anda ..

VISITORNEW POST
PageRank Checker pingoat_13.gif pagerank searchengine optimization Search Engine Genie Promotion Widget ip free counter